Sabtu, 17 September 2011

BELAJAR ALKITAB YUK IBR 9

KITAB IBRANI 9 ayt 1-10 Tempat kudus dibumi dan di sorga
Yg disebut tempat
Kudus PL
; di belakang tirai yang ke 2
disitu terdapat
·       mezbah pembakaran ukupan dari emas
·       tabut perjanjian, yang seluruhnya disalut dengan emas
·       di dalam tabut perjanjian itu tersimpan
-         buli-buli emas berisi manna
-         tongkat Harun yang pernah bertunas
-         loh-2 batu yang bertuliskan perjanjian,
-         di atasnya kedua kerub kemuliaan yang menaungi tutup pendamaian

Peranturannya :
hanya Imam Besar saja yang masuk sekali setahun, dan
harus dengan darah yang ia persembahkan karena dirinya
sendiri dan karena pelanggaran2, yang dibuat oleh umatnya
dengan tidak sadar. Korban yg dilakukan Imam dlm PB
BERULANG-ULANG.

Dengan ini Roh Kudus menyatakan, bahwa jalan ke tempat
yang kudus itu belum terbuka.
Dan persembahan yg tidak dpt menyempurnakan mereka.



Ibr 9 ayt 11-28 Kristus telah datang sebagai Imam Besar.
Darah Kristus, yang oleh Roh yang kekal telah
mempersembahkan diri-Nya sendiri kepada Allah sebagai
persembahan yang tak bercacat, akan menyucikan hati
nurani kita dari perbuatan-perbuatan yang sia-sia, supaya
kita dapat beribadah kepada Allah yang hidup.
Karena itu Yesus adalah Pengantara dari suatu perjanjian
yang baru, supaya mereka yang telah terpanggil dapat
menerima bagian kekal yang dijanjikan, sebab Ia telah mati
untuk menebus pelanggaran-pelanggara yang telah
dilakukan selama perjanjian yang pertama. KORBAN
TUHAN YESUS CUKUP 1 X SAJA. "Inilah darah perjanjian
yang ditetapkan Allah bagi kamu, untuk menanggung dosa
banyak orang. Sesudah itu Ia akan menyatakan diri-Nya
sekali lagi tanpa menanggung dosa untuk
menganugerahkan keselamatan kepada mereka, yang
menantikan Dia.

Sebab di mana ada wasiat, di situ harus diberitahukan
tentang kematian pembuat wasiat itu.
Karena suatu wasiat barulah sah, kalau pembuat wasiat itu
telah mati, sebab ia tidak berlaku, selama pembuat wasiat
itu masih hidup.